Apa Technorati ?

proBlogiz Claim Token :  PW9DRHBW5C9C
 Daftar Dan Klaim Blog ke Technorati
Technorati adalah mesin pencari blog ( blog search engine) yang paling populer saat ini dan telah mengindeks lebih jutaan blog. Mendaftar dan klaim blog ke Technorati  adalah sebuah keharusan bagi para Blogger, agar blognya bisa diketahui atau eksis.  Technorati didirikan untuk membantu blogger meraih kesuksesan dengan cara mengumpulkan, menyoroti, dan mendistribusikan percakapan global online. Technorati melacak tidak hanya otoritas dan pengaruh blog, tetapi juga mengindeks lebih komprehensif mengenai siapa dan apa yang paling populer di Blogosphere saat ini. Tutorial SEO kali ini share tip Cara Daftar Dan Klaim Blog ke Technorati.


Cara Kerja Technorati 

  • Technorati untuk blogger memiliki sistem penilaian yang didasarkan pada linking behavior. Hal ini disebut Technorati Authority
  • Technorati Authority pada dasarnya mengukur peringkat blog di blogosphere.
  • Otoritas ditentukan berdasarkan link-link blog dan data yang terkait selama periode waktu tertentu.
  • Sebuah blog yang memiliki banyak link yang mengarah ke blog tersebut akan memperoleh Technorati Rank yang tinggi.
  • Technorati Rank adalah perbandingan blog individu dibandingkan dengan semua situs yang di-indeks Technorati.
  • Singkatnya semakin banyak link ke situs Anda, situs Anda lebih populer ... Semakin tinggi peringkat Anda. 


Perbandingan Google dan Technorati

GOOGLETECHNORATI
Generalized Search Specialized Search
Searches static, inactive Web Searches Dynamic Web
No Focus Focuses on Blogs
Infrequent visits to site Immediate indexing of content
More sites to coverLess sites to cover increasing efficiency
Covers World Wide WebCovers World Live Web
ref : blogdoctor.me


Cara Daftar Dan Klaim Blog 

Kunjungi http://technorati.com 
Klik Join di bagian atas situs. 
Masukkan informasi yang diperlukan. 
Setelah submit, email akan langsung dikirimkan kepada Anda. Verifikasi atau konfirmasi akun Anda. 
Login dan pergi ke akun Technorati Anda. 
Gulir ke bawah ke 'My claimed blogs' dan masukkan URL blog Anda dan klik klaim . 
Masukkan informasi yang diperlukan dan klik Join. 
Kode Token klaim akan dikirimkan ke email Anda. Contoh kode token klaim proBlogiz adalah seperti ini " PW9DRHBW5C9C ". 

 Daftar Dan Klaim Blog ke Technorati
Kode Token proBlogiz


Anda harus memasukkan kode klaim Anda dalam postingan blog mengenai Technorati untuk memverifikasi. Buatlah postingan  dan cantumkan kode klaim token. Anda bisa pergi ke 'Check Claim' dalam account Technorati Anda untuk melihat bukti klaim.
Setelah posting Anda diterbitkan, alert atau konfirmasi ke Technorati dengan mengklik "Check Claim" di akun, kemudian klik “Verify Claim Token”. 
Saya sarankan menempatkan kode token di bagian atas postingan blog Anda. 
Setelah Anda memverifikasi maka otomatis blog akan ditambahkan, Technorati akan crawl dan memeriksa token.

Selesai !! 

Segera daftarkan blog Anda ke Technorati, sob.....biar trafiik pengunjung semakin tinggi.
Ikuti saja panduan tutorial Cara Daftar Dan Klaim Blog ke Technorati diatas, jika Anda masih bingung jangan sungkan untuk bertanya di form komentar.

Salaam.......

Read More

problogiz

Tutorial Blogger  masih membahas hal yang berkaitan dengan postingan artikel, kali ini cara membuat box kode atau kotak script pada saat postting artikel. Kotak kode script / box code ini sangat bermanfaat ketika Anda sedang membuat / posting artikel di Blogger yang berisi banyak kode script yang harus ditampilkan.
Pada tip dan trik  Buat Box / Kotak Kode Script di Postingan ini, akan diberikan beberapa contoh kotak kode script yang dibuat proBlogiz. Anda bisa menggunakannya  jika ada yang disukai dari contoh-contoh tersebut.
Tentunya Anda juga bisa memberikan perubahan pada code-codenya menurut selera masing-masing, seperti ukuran dan jenis border, warna background, ukuran box atau lainnya.

Beberapa Contoh Kotak / Box Script dan Kodenya
Simple Box
Kode Script Anda Disini…….
<div style="border: 2px #5f200e solid; padding: 10px; background-color: #d9da81; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini…….</div>
Simple Box 2
Kode Script Anda Disini…….
<div style="border: 0; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini…….</div>
Ridge Border
Kode Script Anda Disini……
<div style="border: 2px #006400 ridge; padding: 10px; background-color:#c2c2c2; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini……</div>
Inset Border
Kode Script Anda Disini……
<div style="border: 2px #006400 inset; padding: 10px; background-color: #d5839f; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini……</</div>
Outset Border
Kode Script Anda Disini…….
<div style="border: 3px #5f200e  outset; padding: 10px; background-color: #d9da81; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini…….</div>

Double Border
Kode Script Anda Disini…….
<div style="border: 3px #5f200e double; padding: 10px; background-color: #82CAFA; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini…….</div>
Dotted Border
Kode Script Anda Disini……
<div style="border: 2px #1B1A76 dotted; padding: 10px; background-color:#c2c2c2; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini……</div>
Dashed Border
Kode Script Anda Disini……
<div style="border: 2px #610B38 dashed; padding: 10px; background-color:#57AA52; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini……</div>
Scroll Box
<div style="border: 2px #006400 solid; padding: 10px; background-color: #82CAFA; overflow: auto; height: 50px; width: 300px; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini…… </div>
<div style="border: 2px #006400 solid; padding: 10px; background-color: #82CAFA; overflow: auto; height: 50px; width: 300px; text-align: left;"> Kode Script Anda Disini…… </div>

Pilih salah satu contoh diatas yang Anda sukai, kemudian copy code scriptnya, dan pastekan code itu di mode HTML di post editor Blogger saat posting artikel.
Anda bisa rubah ukuran border, warna border, ukuran box, warna background, sesuai warna yang disukai dan ukuran yang dikehendaki.

Setelah  membaca artikel Buat Box / Kotak Kode Script di Postingan Blogger di Blog ini, selamat mencoba dan merubah tampilan blog Anda. Jangan lupa memberi donasinya berupa klik LIKE pada blog ini atau share aja ya sob…….
Thank’s….
Read More

proBlogiz
Membuat thumbnail gambar atau album di postingan Blogger, dapat menggunakan dua metode yaitu dengan software tool editor seperti  Windows Live Writer (WLW) atau juga meggunakan code HTML. Dengan coding seperti artikel tutorial blogger sebelumnya Cara Membuat Thumbnail Gambar atau Album di Postingan, memang perlu proses yang lebih rumit dan rentan terhadap kesalahan / error dalam proses pengkodean HTML.

Tip dan trik proBlogiz kali ini, membuat thumbnail gambar atau album akan jauh lebih mudah dan simple prosesnya. Anda hanya memerlukan software editor Windows Live Writer untuk menulis artikelnya dan mempublish ke blog. Pembuatanya sangat mudah sama seperti Anda menulis atau bekerja di MS Word pada umumnya, anda bisa memasang gambar-gambar dan membuat table lebih mudah.

Beberapa keuntungan menggunakan Windows Live Writer, antara lain :
>> membuat table tanpa coding ( kode HTML)
>> insert gambar atau image lebih simple, pilih gambar sesuka Anda dalam hardisk komputer ( tanpa URL image)
>> edit atau kelola gambar : rotasi, ubah ukuran, atur kontras, bingkai, shadow, tambah watermark atau deskripsi gambar, sepia efek, emboss, tambah ALT image (teks ini muncul jika gambar gagal loading) dan  banyak lagi.
>> tampilan halaman editor otomatis sama dengan tampilan template blog Anda

Buat Thumbnail Dengan Windows Live Writer
Tampilan Windows Live Writer
Screeshot diatas contoh tampilan Windows Live Writer yang saya pakai, lihat halaman ediotr sama dengan tema dan ukuran real template blog.
Anda bisa donwload softwarenya gratis (freeware) dengan mencarinya Google Search, banyak site yang menyediakan software ini atau kunjungi site resminya di www.windows.microsoft.com.

Membuat Thumbnail Album dengan Windows Live Writer

  • Masuk Windows Live Writer
  • Klik Insert Table menu paling atas, pilih banyak kolom dan baris yang Anda inginkan dan atur besar table.
  • Contoh buatlah 3 kolom dan 2 baris, lebar 400px (sesuaikan dengan besar post default template)

Buat Thumbnail Dengan Windows Live Writer


  • Insert Picture klik menu Picture di pojok kanan atas, >>> pilih file dari harddisk (komputer)

Album Thumbnail dengan WLW


  • Masukkan gambar yang dipilih ke dalam table, Anda bisa merubah ukuran thumbnail, memberi efek gambar, border, bingkai, memberi deskripsi / watermark dan lainnya di menu Picture Tool.
  • Setelah selesai membuat/menulis di Windows Live Writer  dan selanjutnya publis artikel, maka otomatis artikel akan berada di blogger post editor sebagai draft 

Album Thumbnail dengan WLW
Hasil membuat thumnail album menggunakan windows live writer

Membuat Thumbnail Album di Postingan dengan Windows Live Writer, sangat mudah dan simple berbeda jika Anda menggunakan default Blogger editor, karena harus bermain dan mengolah perintah kode HTML untuk membuat album thumbnail seperti diatas.
note : setiap gambar thumbnail diatas saya menggunakan resolusi 1024 x 768
Silahkan mencobanya sobat......dan kreasikan galeri album foto Anda.
Selamat mencoba......


Read More

Cara Membuat Gambar atau Album Thumbnail di Blogger

proBlogiz
Gambar  thumbnail  atau album thumbnail dapat dibuat di postingan / artikel Blogger dengan menggunakan software atau coding ( perintah kode). Pada tuorial Blogger kali ini, proBlogiz akan sharing tips dan triks, Cara Membuat Thumbnail  Gambar atau Album di Postingan. Pembahasan saat ini saya fokuskan membuat gambar  thumbnail dengan coding (kode perintah) HTML pada postingan. Sedangkan cara membuat thumbnail dengan software, Anda bisa membacanya di artikel Cara Buat Album Thumbnail Dengan Windows Live Writer.


Langkah membuat thumbnail di postingan blogger adalah sebagai berikut :

Upload gambar Anda ke freehost seperti GoogleSite, Imageshack, Photobucket atau Picasaweb dan lain-lain. Setelah meng-upload gambar selanjutnya salin atau copy link gambar. 
Buat Entri Baru >>> Gunakan mode HTML ( bukan Compose). 
Copy kode berikut dan pastekan di Editor post mode HTML untuk menyisipkan gambar di dalamnya:

<A HREF="url image anda" target="_blank" title="Click to view" ><IMG HEIGHT=50 WIDTH=50 SRC=" url image anda " alt="image name" /></A>

Ukuran image " HEIGHT=50, WIDTH=50 " bisa disesuaikan dengan ukuran thumbnail yang Anda inginkan.


Contoh diatas saya menggunakan gambar "mylittletiger", setelah saya upload di google.site 
dengan url  :  https://sites.google.com/site/problogiz/home/mylittletiger.jpg

Membuat Kumpulan Gambar Thumbnail / Album

Untuk membuat album thumbnail Anda bisa membuatnya dengan tabel dan memasukkan kode di atas dalam setiap sel. Sebagai contoh jika Anda ingin empat gambar thumbnail menggunakan kode ini.
Sisipkan kode diatas antara kode tag <td>...</td> table dibawah :

    <table> <TR> <TD>code thumbnail </ TD> <TD>code thumbnail  </ TD> <TD> code thumbnail  </ TD> <TD> code thumbnail </ TD> </ TR> </ table>

Hasilnya seperti dibawah :
Untuk membuat album thumbnail diatas lebih menarik dengan penambahan border, cellspasing,cellpadding ataupun judul album, Anda bisa memberikan kode-kode tambahan.

Misalnya untuk menambah border table dan cellspasing, cellpadding :
tambahkan codenya di dalam tag  <table>  sehingga menjadi :
<table cellspacing=a cellpadding=b  border=c bordercolor="d">

Untuk memberi judul pada album tambahkan code berikut setelah tag <table> :

<table> <caption>judul album</caption> 

Contoh hasil album kalau kode-kode diatas digabungkan :


Animal Gallery
mylittletiger
mylittletiger
mylittletiger
Add caption
mylittletiger
Add caption
mylittletiger
Add caption
mylittletiger
Add caption
mylittletiger
Add caption
mylittletiger
Add caption
mylittletiger
Add caption
mylittletiger
Add caption

Untuk membuat album seperti diatas kodenya kurang-lebih seperti ini :

<table border="4" bordercolor="yellow" cellpadding="5" cellspacing="15" style="width: 80%px;"> <caption>Animal Gallery</caption><tbody><tr><td>"url gambar"</td><td> "url gambar" </td><td> "url gambar" </td></tr><tr><td> "url gambar" </td><td> "url gambar" </td><td> "url gambar" </td></tr></tbody></table>

Tentunya Anda bisa menambah dan memodifikasi sendiri agar lebih menarik, mungkin merubah ukuran border, warna, atau kode lainnya ataupun penambahan kolom dan baris pada table.
Silahkan Anda coba sendiri tip Cara Buat Thumbnail Gambar di Postingan ini, dengan selera dan keinginan sobat......
Semoga tip dan trik ini membantu dan menjadi solusi......bila ada pertanyaan atau saran silahkan publis di form komentar ini

Read More

Cara Buat Text Atau Tulisan Berjalan ( Marquee )

proBlogiz
Tutorial blogger kali ini tentang Cara Membuat Text Atau Tulisan Berjalan atau Marquee di blogspot, tentunya ini juga menambah keindahan tampilan sebuah blog. Text berjalan atau tulisan berjalan yang biasa disebut juga marquee ini sering dimanfaatkan untuk menampilkan tulisan atau text dalam widget, misalnya di widget Recent Post, Popular Post, Comment Box atau juga digunakan untuk menampilkan informasi yang dianggap penting oleh si empunya blog, untuk tulisan pengumuman, iklan atau advertise misalnya.


text berjalan marquee
Membuat Tulisan Berjalan, marquee atau text bergerak sebenarnya mudah untuk dipraktekan, yaitu hanya penambahan sebuah perintah sederhana "<marquee>" dalam penulisan kode HTML. Namun Anda bisa memberi perintah-perintah tambahan sebagai modifikasi nanti, seperti membuat arah gerakan text yang berbeda, warna text dan background, kecepatan text ataupun  variasi lainnya. Semua akan dibahas dalam tutorial Desain Blog ini, seperti pada pembahasan yang lalu tentang  Buat Scroll Di Widget,  kali ini juga akan dipandu dengan contoh kode-kode perintah HTML dan hasilnya.

Text atau tulisan berjalan / bergerak ada beberapa macam jenisnya, dari yang paling sederhana yaitu text bergerak dari kanan ke kiri,  gerakan text bolak-balik, atau gerakan text ke atas dan ke bawah dan masih banyak variasi yang bisa Anda buat nanti. Baiklah kita langsung saja ikuti  panduan dibawah :

Text Berjalan Dari Kanan Ke Kiri

Kode perintah HTML :
  • <marquee>Text Anda Disini</marquee>
Hasilnya akan seperti ini :

Text Anda Disini

Apabila Anda membuatnya dalam widget adalah sama perintahnya, hanya textnya diganti dengan kode yang ada pada widget tersebut.
  • <marquee>kode widget</marquee>

Text Berjalan Dari Kiri Ke Kanan

Kode perintah HTML :
  • <marquee direction="right"> <b>Text Anda Disini </b></marquee>
  • penambahan kode "<b>....</b>" untuk membuat huruf tebal
Hasilnya akan seperti ini :

Text Anda Disini

Text Berjalan Dari  Ke Atas atau Ke Bawah

Kode perintah HTML :
  • <marquee direction="up"> <b>Text Anda Disini </b></marquee>
  • <marquee direction="down"> <b>Text Anda Disini </b></marquee>

Hasilnya akan seperti ini :

Text Anda Disini Text Anda Disini


Text Bergerak Bolak-Balik

Kode perintah HTML :

  • <marquee behavior="alternate"> <b>Text Anda Disini </b> </marquee>

Hasil seperti ini :

Text Anda Disini

Pengaturan Kecepatan Gerakan Text

Anda bisa mengatur kecepatan gerakan text sesuai dengan keinginan, dengan menambah kode perintah "scrollamount "angka kecepatan".

Kode perintah HTML :
  • <marquee scrollamount="2"><b> Text Anda Disini</b> </marquee> 
  • <marquee scrollamount="3">  <b> Text Anda Disini</b> </marquee> 
  • <marquee scrollamount="4">  <b> Text Anda Disini</b> </marquee>
Contoh hasilnya :

Text Anda Disini Text Anda Disini Text Anda Disini

Penambahan angka "2", "3", "4", bisa disesuaikan menurut selera Anda, semakin besar angka semakin cepat text bergerak.
Untuk pemberian warna pada text seperti diatas, tambahkan kode "style="color: red;", contoh :

  • <marquee scrollamount="2" style="color: red;"> <b> Text Anda Disini</b> </marquee>

Text Berhenti Saat Disorot Mouse

Kode perintah HTML :

  • <marquee onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()"> <b> Text Anda Disini</b> </marquee>
Contoh Anda bisa lihat text  pengumuman berjalan pada blog proBlogiz ini, dibagian atas halaman. Silahkan sorot dengan mouse Anda pada text yang bergerak, textnya akan berhenti dan coba diklik untuk membuktikanya.

Memberi Background Pada Text Bergerak

Kode perintah HTML :
  • <marquee bgcolor="black"<b> Text Anda Disini</b> </marquee>
Contoh hasilnya :

Text Anda Disini

Pengaturan Ruang Gerakan Text

Untuk mengatur besar ruang gerak text, baik lebar maupun tingginya agar sesuai dengan keinginan Anda, gunakan kode perintahnya dengan menambah kode  width="angka lebar "dan height="angka tinggi " .

Kode perintah HTML :

  • <marquee scrollamount="2"  behavior="alternate" width="150px" > <b> Text Anda Disini</b> </marquee>
Contoh hasil :

Text Anda Disini


 Contoh yang lain :


  • <marquee scrollamount="2"  direction="up"  style="color: red;" width="80px" height="50px" > <b> Text Anda Disini</b> </marquee>
  • <marquee scrollamount="2"  direction="down"  style="color: green;" width="80px" height="50px" > <b> Text Anda Disini</b> </marquee>



Text Anda Disini Text Anda Disini


Kesimpulan

Penggunaan Text Berjalan atau Tulisan Bergerak hendaknya disesuaikan dengan kebutuhan sebuah blog itu sendiri, selain membuat tampilan blog lebih variatif,  trik tulisan berjalan ini bisa dimanfaatkan untuk menghemat ruang, contoh pada pengunaan widget yang tanpa menggunakan scroll widget.

Pemasangan text berjalan bisa pada widget dengan memasukkan kode HTML di dalam widget tersebut, atau pada halaman postingan artikel.
Untuk pasang di widget :  Masuk Blogger >>> Tataletak >>> tambah gadget >>> pilih HTML/Javasricpt >>>> masukkan code HTML lalu Simpan
Untuk pasang dihalaman posting : :  Masuk Blogger >>> New Entri >>> pilih Mode HTML >>> masukkan code HTML
Ketika  membuat variasi atau modifikasi pada kode perintah HTML text berjalan seperti diatas, semakin banyak variasi yang Anda buat makin banyak pula kode perintah yang dipakai.

Hindari penggunaan text berjalan yang berlebihan, karena pemakaian yang semakin banyak pada blog selain berpengaruh terhadap loading halaman, juga kadang-kadang kurang optimal pada aplikasi browser-browser tertentu.

Akhrinya Anda bisa mencobanya dan membuktikan dengan merubah tampilan blog menjadi semakin indah dan profesional look menggunakan tutorial Cara Buat Text Atau Tulisan Berjalan. Selamat mencoba.....!!!

Dengan senang hati proBlogiz menerima saran atau tehnik lain yang berkaitan dengan membuat text berjalan tersebut. Silahkan share bersama kami di form komentar......feel free to ask it.
Read More

proBlogiz
Cara Cepat Menaikkan Pagerank Blog sudah merupakan hal biasa di kalangan blogger pencari Pagerank Tinggi. Namun mungkin Anda belum mengetahui tips tutorial SEO terbaru  Cara Tercepat  Menaikkan Pagerank di Blog, hal ini sudah banyak dilakukan oleh para blogger yang sudah ahli.
Cara Tercepat Menaikkan Pagerank Blog
Selain Anda bisa mengikuti artikel proBlogiz sebelumnya, Cara Tercepat Terbaru Meningkatkan Pagerank Blog dan juga optimalkan dengan cara ini  Cara Tercepat Menaikkan Pagerank. Lakukan panduan tips keduanya untuk menaikkan PR blog Anda. Keduanya bisa berhasil memuaskan bila Anda mengikuti benar-benar panduan tip-tip keduanya.



Hal yang harus Anda lakukan adalah ikuti langkah-langkah berikut : 

  • Buatlah postingan artikel seperti posting ini. Selanjutnya beri Judul artikelnya sesuai dengan topik.
  • Anda cukup hanya meletakkan Link-Link di bawah ini pada artikel sobat tersebut pada blog/web sobat. 
  • Link tersebut harus bersifat dofollow supaya link terbaca di google, jadi jangan contreng nofollow saat menulis link.
  1. Google
  2. Yahoo
  3. Alexa
  4. Webmaster Tool
  5. Bing
  6. Msn
  7. Ask
  8. Aneuk Cabak
  9. Jss Tripler
  10. proBlogiz

Sebelum Anda meletakkan link diatas, Anda harus menghapus peserta nomor 1 dari daftar. Sehingga semua peserta naik 1 level. Yang tadi nomor 2 jadi nomor 1, nomor 3 jadi 2, dst. Kemudian masukkan link kamu sendiri di bagian paling bawah.

Kira-kira seperti dibawah ini formatnya :
  1. Yahoo
  2. Alexa
  3. Webmaster Tool
  4. Bing
  5. Msn
  6. Ask
  7. Aneuk Cabak
  8. Jss Tripler
  9. proBlogiz
  10. Blog Anda 

Bila tiap peserta mampu mengajak 5 orang saja, maka jumlah backlink yang akan didapat adalah
Ketika posisi kamu 10, jumlah backlink = 1
Posisi 9, jml backlink = 5
Posisi 8, jml backlink = 25
Posisi 7, jml backlink = 125
Posisi 6, jml backlink = 625
Posisi 5, jml backlink = 3,125
Posisi 4, jml backlink = 15,625
Posisi 3, jml backlink = 78,125
Posisi 2, jml backlink = 390,625
Posisi 1, jml backlink = 1,953,125
Yang perlu diperhatikan Anda harus memulai dari posisi 10 supaya mendapatkan hasil yang optimal, dan satu persatu naik dan sodara mendapatkan backlink yang banyak...  

Selamat mencoba....ikuti tip-tip diatas dan yakinlah, hasil pasti datang.

Semoga sukses....
Read More

proBlogiz
Kebutuhan akan Pagerank Blog yang tinggi sudah menjadi hal mutlak bagi para Blogger tentunya. Tip kali ini tentang Cara Cepat Meningkatkan Pagerank Blog yang terbaru atau updated, bisa sangat membantu bagi AndaSemakin tinggi pagerank blog kita tentu saja blog kita bakalan semakin eksis dan punya banyak pengunjung. Tip dan trik yang akan saya bagikan ini juga akan mendatangkan jutaan backlink berkualitas untuk blog teman-teman.
Pagerank Blog
Tip  Cara Cepat Terbaru Meningkatkan Pagerank Blog  ini sangat sederhana tapi hasilya memuaskan bahkan memungkinkan meningkatkan Pagerank Blog dari PR 0 memjadi PR 5 sampai PR 7 dalam waktu yang singkat, dan yang penting Anda bisa melakukanya dengan GRATIS,


Agar Link ke Blog Anda nempel terus dan dibantu promosikan oleh 1 juta orang lebih?  maka Anda dapat menggunakan iklan dengan Faktor Kali. Cara Kerjanya sangat sederhana. Anda mendaftar di link yang akan saya sebutkan beberapa saat lagi. Kemudian langsung LOGIN dan isi Data Anda meliputi Blog Anda, judul Blog Anda dan keterangan singkat tentang Blog Anda tersebut. Segera setelah itu anda akan punya WEBSITE REPLIKA KHUSUS dengan id Anda yang unik untuk Anda promosikan. Saran saya letakkan saja link link ini di blog Anda agar orang lain dapat mengikuti.

Anda pasti sangat mudah mengajak orang untuk mendaftar, karena semua orang butuh PR tinggi dan promosi, setiap orang ingin iklan mereka tersebar dengan cepat. Ok, anggaplah anda telah mulai mempromosikan website replika Anda tadi. Kita asumsikan 2 orang teman Anda sudah Gabung melalui link Anda!. 2 Orang ini disebut Level 1 Anda. Setelah itu promosi otomatis Anda akan mulai segera bekerja sendiri bagaikan autopilot. Mengapa? Karena link ke blog Anda tadi NEMPEL pada website 2 orang member Anda tadi. Sekarang Anda mulai dibantu promosi oleh 2 orang!.

Apa keuntungan Anda setelah mendaftar :

> Blog teman-teman akan di promosikan oleh lebih dari 1.000.000 Member blogger.
> Blog teman-teman akan mendapat JUTAAN backlink berkualitas.
> Pagerank Blog teman-teman akan cepat meningkat. Dan banyak lagi.


. Mau?....jangan buang waktu lagi klik saja daftar GRATIS dibawah artikel ini

2 Orang member Anda tadi juga bisa mengerjakan cara yang sama, mereka mengajak masing-masing 2 teman mereka, berarti ada tambahan 4 orang kan?. 4 Orang ini disebut Level 2 Anda. Total Jumlah member Anda sekarang menjadi 6. Kemudian ini berlanjut terus, 4 orang baru yang di level 2 Anda tadi juga mengajak 2 teman mereka, tambah 8 (Level 3). Sekarang Anda telah dibantu oleh 14 orang. Link Ke Blog Anda dibawa oleh 14 orang, padahal Anda hanya ngelink ke tempat saya satu kali bukan? Ini terus berlanjut!

Seperti ini tabel perkembangannya:
LevelJumlahTotal
122
246
3814
41630
53262
664126
7128254
8256510
95121022
1010242046
1120484094
1240968190
13819216382
141638432766
153276865534
1665384131070
17131072262142
18262144524286
195242881048574
2010485762097150

Ternyata jika Anda mendaftar setelah ini, memasukkan informasi blog Anda, kemudia saya mengajak 2 orang saja maka iklan Anda dapat dibawa bukan oleh 1 juta orang lebih melainkan 2 Juta orang lebih! Promosi Anda yang sederhana bisa membuat iklan Anda NEMPEL pada sebanyak itu orang. Gratis pula!.

Anda tak akan menyia-nyiakan kesempatan ini, bukan...... Silahkan bergabung sekarang juga kesini:

>> DAFTAR << 
Dan Promosikan Gratis Blog Anda 
Tingkatkan PR Blog Anda Segera

Read More

Cara Kostum Search Box dengan Google Custom Search Engine 

proBlogiz
Tutorial blog kali ini tentang Cara Kostum Google Custom Search Engine pada Blogger. Google Custom Search Engine pada Blogger sangat diperlukan tentunya, namun kadang kita ingin membuat Search Box Default atau search box bawaan template blogger berfungsi layaknya Google Custom Search Engine. Untuk membuat Search Box Default berintegrasi dengan Google Custom Search Engine, ada tip dan trik yang harus dilakukan. 

Custom Search EngineAda dua bagian untuk mengintegrasikan Google Custom Search Engine pada Search Box :

Membuat Halaman Hasil Pencarian

Buatlah sebuah halaman sebagai tempat untuk menampilkan hasil pencarian. Bisa berupa halaman artikel atau halaman statis (pada contoh artikel ini menggunakan halaman statis).



pertama

Buat Entri Baru >>>
  • Pindahkan mode editor pada mode HTML (bukan pada mode Compose). 
  • Beri judul halaman, contoh "Hasil Pencarian" atau "Hasil Penulusuran" 
kedua

Copy kode dibawah ini dan pastekan semua pada area artikel, di mode HTML

<div id="cse" style="width: 100%;">
Tunggu Sebentar...</div>
<script src="http://www.google.com/jsapi" type="text/javascript"></script>
<script type="text/javascript">//<![CDATA[
google.load("search", "1", {
 language: "id",
 style : google.loader.themes.V2_DEFAULT
});
google.setOnLoadCallback(function () {
    var c = new google.search.CustomSearchControl("
<b style="font-family: arial, sans-serif; font-size: small; white-space: normal;">015339794194567659083:5wjqp8sy51k</b>
", {});
    c.setResultSetSize(google.search.Search.FILTERED_CSE_RESULTSET);
    var a = new google.search.DrawOptions;
    a.enableSearchResultsOnly();
    c.draw("cse", a);
    for (var a = {}, e = window.location.search.substr(1).split("&"), d = 0; d < e.length; d++) {
        var b = e[d].split("="),
            f = decodeURIComponent(b[0]);
        a[f] = b[1] ? decodeURIComponent(b[1].replace(/\+/g, " ")) : b[1]
    }
    a.q && c.execute(a.q, null, {
        oq: a.oq,
        aq: a.aq,
        aqi: a.aqi,
        aql: a.aql,
        gs_sm: a.gs_sm,
        gs_upl: a.gs_upl
    })
}, !0);
//]]></script>

Kode diatas bukan adalah kode bawaan Google Custom Search Engine, tapi kode yang sudah disesuaikan dengan karakter Blogger.

Selanjutnya ganti kode "015339794194567659083:5wjqp8sy51k " diatas, dengan Search engine unique ID ( kode mesin telusur ) yang sudah anda peroleh.

Pada waktu membuat atau mendaftar Google Custom Search Engine ( lih. artikel Membuat Google Custom Search Engine di Blogspot ), Anda dapat kode mesin telusur ini dari Google seperti contoh dibawah.



Search engine unique ID ( kode mesin telusur ) : "015339794194567659083:5wjqp8sy51k "
Anda bisa menemukan kode tersebut dengan masuk ke Google Custom Search Engine >>> Control Panel >>> Basic

ketiga

Setelah selesai mengcopy kode tersebut maka publiskan atau terbitkan artikel atau halaman statis ini. Jangan lupa catat alamat atau URL artikel atau halaman tersebut.

Membuat Search Input Form

Pada template blog Anda yang sudah terdapat Search Box atau form pencarian, carilah kode yang mirip dibawah ini :

<form id="searchform" action="/p/pencarian.html">
 <input id="searchq" name="q" type="search" placeholder="Cari..."/>
 <input class="searchbutton" name="sa" type="submit" value="Go" />
</form>

atau.....

Caranya, cari kode diatas pada widget di template Anda :

Masuk Edit Template HTML >>>  Expand Template Widget >>> Tekan F3 >>> Cari kode mirip ini :
</b:widget>
</b:section><div id='search'><form action=....
Hal yang harus diperhatikan adalah sebagai berikut:

  • pada code action="/p/pencarian.html" gantilah  /p/pencarian.html  dengan URL halaman yang sudah anda catat tadi (lihat langkah ketiga)   "Jangan lupa catat alamat atau URL artikel atau halaman tersebut.
  • "name="q": jangan dirubah, karena mesin pencari akan menggunakan karakter unik "q" (query) untuk mengeksekusi kata kunci yang dimasukan pada input
  • type="submit": birkan saja  karena berfungsi untuk mengirimkan kata kunci input pada halaman yang ada pada action
  • Sedangkan untuk atribut lainnya silahkan sesuaikan, cont : " Cari...." bisa diganti dengan " Search...."

Proses pencarian tersebut dilakukan kurang lebih seperti dibawah ini:
Jika seseorang memasukan kata kunci pada form input name="q", kemudian meng-klik tombol type="submit" maka kata kunci akan dikirim pada halaman action="/p/pencarian.html" untuk diproses. Dan halaman /p/pencarian.html akan memproses kata kunci tersebut untuk menampilkan hasil yang relevan dengan menggunakan Google Custom Search Engine.
Setelah Anda berhasil meng-Integrasi Google Custom Search Engine pada Search Box Default, contoh hasilnya bisa dilihat pada Search Box diblog ini yang telah kostum dengan Google Custom Search Engine.


hasil pencarian Google Custom Search Engine
hasil pencarian Google Custom Search Engine

Selamat mencoba sobat,......
Artkel tersebut dikutip sebagian dari  modification-blog, sebuah blog yang penuh informasi dan menarik.

Saran Anda sangat membantu bila ada ide lain, silahkan berilah di form komentar dibawah.


Thanks..


Read More


 Dofollow Dan Nofollow
proBlogiz
Anda mungkin sering menedengar istilah blog "dofollow" dan " nofollow " . Tutorial Blog proBlogiz kali ini mengenai Arti Blog Dofollow Dan Nofollow serta kelebihan dan kekurangannya antara Blog Dofollow Dan Nofollow. Ini  sangat penting untuk dipahami ketika Anda mencoba untuk membangun backlink yang bagus  untuk meningkatkan pagerank blog. Banyak pemilik situs web, dan blogger mencari blog dofollow, bookmark dofollow sosial, forum dofollow, dofollow dan direktori dalam pencarian linkbuilding  untuk promosi mereka.

Sebenarnya pengertian dofollow itu sangat sederhana , yaitu sebuah istilah yang mewakili sesuatu yang tidak ada pada link ke URL tertentu - yaitu "nofollow" tag.
Nofollow adalah tag yang  memberitahu mesin pencari untuk tidak merayap atau crawl atau menjelajahi sebuah link, sedangkan dofollow  adalah sebaliknya. Untuk lebih mudah coba lihat Penulisan code standard URL Nofollow ini :

<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'><data:comment.author/></a>
<a expr:href='data:backlink.url' rel='nofollow'><data:backlink.title/></a>

Kalau pada blog dofollow code  rel='nofollow diatas tidak ada atau dihapus. Jadi simplenya , blog dofollow adalah blog yang tidak menggunakan tag nofollow.
Pada prinsipnya setiap blog adalah nofollow, dan dapat menjadi dofollow jika yang punya menghendaki perubahan itu.


Ringkasan Arti Blog Dofollow Dan Nofollow

  • Blog Dofollow  artinya memberikan perintah pada Crawler Search engine untuk melakukan penelusuran pada link tersebut dan memberikan efek peringkat pada link yang berkaitan.
  • Blog Nofollow memiliki arti sebaliknya yang memberikan suatu perintah pada Crawler Search Engine untuk tidak memberikan peringkat atau kaitan pada link tersebut.

  • Pada blog Dofollow  jika kita memberikan komentar ke blog tersebut maka berarti kita menaruh link ke blog tersebut dan dihitung sebagai backlink oleh search engine, seperti google.
  • Blog Nofollow  jika kita memberikan komentar ke blog tersebut, link tidak dihitung sebagai backlink oleh search engine. Namun tetap orang lain bisa berkunjung melalui link yang kita pasang melalui komentar.

Kelebihan Blog Nofollow 


  • Lebih aman terhadap spammer yang hanya mencari backlink secara sembarangan. 
Lebih baik dalam seo google, google search engine lebih suka jenis ini. 
  • Komentar-komentar di blog murni karena kualitas blog kita. 
Pagerank kita  menjadi murni dan stabil. Tidak ada peningkatan pesat atau sekaligus jatuh dengan cepat. 
  • Lebih ditantang untuk membuat artikel yang kreatif, karena komentar yang masuk tergantung pada kualitas postingan kita. 
Lebih fleksibel untuk blogwalking mencari teman dan bertukar link.


Kekurangan nofollow


  • Lebih sedikit komentar, karena  baclink yang tidak berpengaruh terhadap pagerank.
Jumlah komentar pada artikel kita tergantung dari kualitas artikel kita karena blog nofollow cenderung sedikit dalam hal komentar
  • Peningkatan Page Rank yang kurang cepat, karena masalah Peningkatan Page Rank tergantung juga dari banyak dan kualitas postingan dan pengujung blog kita.
Pengunjung blog kita tidak seramai blog dofollow

Kelebihan dofollow


  • Lebih disukai karena memberikan manfaat dalam bentuk backlink gratis. 
Lonjakan trafik bisa berlipat ganda dan luar biasa
  • Blog banyak dapat kritik maupun saran dari komentar yang konstruktif 
Lebih banyak yang follow blog kita atau berlanggangan artikel di blog kita
  • Meningkatkan tampilan halaman blog 
Hubungan persahabatan juga kuat. Dan kita sering dikunjungi oleh orang.


Kekurangan dofollow


  • Kemungkinan lebih banyak spammer yang membuat komentar seperti penipuan, dll.
Page Rank blog kita mudah menurun jika antara link keluar (outbound link) dan link internal (inbound link) tidak seimbang.
  • Tidak disukai google karena memberikan link keluar yang banyak pada komentar
Lebih rentan dianggap sebagai junk blog
  • Banyak para blogger beralasan bahwa google akan menghapus atau menurunkan posisi blog dari mesin pencari, bahkan google bisa menghapus sebagian link dari blog DoFollow, hal tersebut dikarenakan jumlah link keluar terlalu banyak dibandingkan dengan link masuk sehingga tidak stabil, maka jangan kaget ketika blog kita tergeser dari halaman SERP google. 

Pilih Blog Dofollow atau Nofollow? silahkan tentukan pilihan Anda sendiri, karena semuanya mempunyai kelebihan sekaligus kekurangan masing-masing. Dan tentunya artikel bisa membantunya membuat pilihan itu.

Jangan ragu memberi saran dan komentar, blog ini sendiri menggunakan blog Dofollow

Salaam....


Read More

proBlogiz
Google Custom Search Engine ( CSE ), semakin hari makin populer digunakan oleh Blogger atau pengguna blog. Tutorial Blog kali ini akan memberi panduan cara membuat Google Custom Search Engine dan memasang di blog Anda. Fasilitas ini disediakan bagi mereka yang ingin membuat sendiri mesin pencari sesuai dengan keinginan penggunanya.

Google Custom Search Engine
Template blogger atau free template yang kita download biasanya telah memiliki kotak pencari khusus di dalamnya, namun umunya tidak mampu menampilkan hasil yang relevan. Kotak pencarian ini secara default terbatas pada kemampuan hanya mencari setiap kata dari blog Anda.


Solusi terbaik adalah dengan menggunakan Google Custom Search Engine (CSE) yang sangat efisien dalam menggali data yang paling penting dari blog anda dan menampilkannya kepada pengunjung. Hal ini meningkatkan jumlah tampilan halaman dan tayangan halaman blog Anda karena pembaca otomatis terlibat membaca lebih dalam lagi.

Bagi Anda yang sudah mempunyai akun Google AdSense dapat dengan mudah mengintegrasikan Google AdSense Iklan Anda pada kotak Custom Search Google, sehingga meningkatkan pendapatan blog Anda untuk setiap klik yang dilakukan pada hasil pencarian.
Jadi mari kita membuat dan memasang sebuah Google Custom Search Engine untuk blog Anda.

Membuat dan Memasang Google Custom Search Engine di Blogger


Saya asumsikan Anda sudah punya akun Google atau email Gmail, karena untuk membuatnya diperlukan akun tersebut.
 Create a Custom Search Engine

Langkah Pertama


Go to Google Custom Search Engine , kemudian klik Create a Custom Search Engine

Langkah Kedua

Selanjutnya isilah form yang diberikan tersebut.


Google Custom Search Engine

keterangan : 

Describe your search engine
  • Name: isi dengan Google Custom Search Engine ( atau Anda bisa isi dengan nama blog ), mis : problogiz search engine
  • Description: isi deskripsi mengenai mesin telusur boleh dengan deskripsi blog
  • Language: pilih bahasa Indonesia
Define your search engine
  • Situs yang ditelusuri : isi dengan alamat URL blog, contoh: "www.mysite.com/* atau (tanpa http://)" yang akan ditelusuri pada hasil pencarian. Jika khusus untuk blog pribadi, masukan satu URL alamat blog anda saja.

note : lihat  Learn more about URL formatting.

Select an edition
  • Edisi : pilih Edisi Standard
  • Kemudian checklist box " I have read and agree to the Terms of Service. "
  • Klik NEXT

Langkah Ketiga

Di halaman ini adalah tahap memilih tampilan custom search engine dan merubah tampilan sesuai selera Anda. Pilihlah tampilan yang sesuai dengan keinginan, jika ingin merubah tampilan, kalian klik customize dan kalian atur sesuai keinginan serta coba dipreview dahulu hasilnya.


Google Custom Search Engine


Setelah dirasa cukup selanjutnya klik Next.

Langkah Keempat

Disini Anda mendapatkan code script  Google Custom Search Engine yang telah dibuat. Silahkan copy semua code tersebut untuk dipasangkan diblog  nantinya.

Google Custom Search Engine


Langkah Kelima

Tahap pemasangan  Google Custom Search Engine pada blog.
  • Masuk ke Design - Page Element - Add Gadget - HTML/Javascript
  • Paste semua kode yang tadi di copy lalu simpan
  • Atur letak google custom search engine dengan men-drag widget tersebut ke tempat yang diinginkan kemudian pratinjau dulu, kalau sudah cocok, klik Save

Selesailah. Kini telah mempunyai Search Engine Google sendiri di blog Anda, dan tampilan blog pasti akan semakin profesional looking.

Read More

Pilihan Nama Domain Gratis Terbaru

Saat ini telah banyak bermunculan layanan penyedia nama domain gratis yang dapat digunakan untuk situs atau blog Anda. Nama domain gratis ini pun tidak kalah dengan nama domain berbayar karena memiliki fitur yang lengkap seperti URL Forwarding, Full DNS Name Server Control, dan Zone Records (CNAME, MX, SOA, dll). Anda dapat menggunakannya secara bebas tanpa biaya dan bahkan tanpa adanya iklan sama sekali.
domain name
Namun sebelum Anda melangkah lebih jauh, perlu dijelaskan disini bahwa pilihan nama domain gratis bersifat sub-domain yaitu domain yang tertempel disanding dengan domain lain ( penyedia hosting ). Misalnya "yourdomain.hostingcompany.com", seperti pada Blogger,  nama domain Anda menjadi "yourdomain.blogspot.com".

Umumnya untuk layanan Blog online, seperti  Blogger, Typepad , WordPress telah meyediakan domain (sub-domain) sekaligus web hosting gartis.

Berikut Daftar Pilihan Domain / Sub-domain Gartis Terbaru

         Domain Co.nr 

Anda bisa memilih salah satu penyedia domain gratis diatas, dan klih untuk mendaftar, jika ada tambahan site penyedia domain gratis silahkan beri persan atau saran pada kami di form komentar.
    saran : Mungkin Anda bingung untuk memilih yang mana paling cocok buat Anda, sebagai pertimbangan. Layanan Penyedia Domain Gratis yang populer digunakan para Blogger adalah :
  1. Co.CcCo.Nr
  2. Dot.Tk
  3. Co.De
  4. Cc.Cc
  5. smartdots

Domain Gratis Paket WebHosting

Untuk yang satu ini, Anda harus membayar / langganan web hosting dahulu sebelum mendapatkan domain gratis dari penyedia layanan hosting. Anda bisa memilih domain ekstensi ".com", ".net", ".info", ".org", ".co", ".mobi" dan masih banyak lagi.Beberapa penyedia hosting yang bagus antara lain :


Gimana sobat? udah siap untuk mengganti domain Anda?
Semoga tips diatas bisa membantu bila Anda ingin mempunyai domain sendiri.


Salaam.....

Read More

Google+ Followers

Submit email Anda, dapatkan update artikel:


Like Me

artikel terbaru

|Copyright © 2013| Problogiz |All Rights Reserved|