Cara Pasang Tombol/Button Share Sosial Media Di Posting
Tutorial Blogger proBlogiz kembali akan beri tip yaitu cara memasang tombol /button share sosial media di halaman posting. Button share atau disebut juga button count sosial media sangat penting dipasang pada sebuah blog, umumnya memasang tombol/button share tersebut di halaman post.
Apa fungsi memasang tombol/button share sosial media ?
Tentu banyak fungsinya button count atau tombol share tersebut bila dipasang di blog Anda. Selain sebagai sarana bagi pengunjung atau pembaca artikel post untuk membaginya konten yang dirasa bagus atau disukai ke jejaring sosial media seperti Facebook, Twitter, Google+, Digg, StumbleUpon dan masih banyak situs jerjaring sosial lainnya.
Kegunaan lain tombol/button share adalah untuk menghitung banyak jumlah post yang dishare dan disukai oleh pengunjung blog melalui akun jejaring sosial mereka. Semakin banyak orang yang memilih atau klik Like button Facebook misalnya maka tentu merupakan point tersendiri bagi si pemilik blog dan rating sebuah blog.
Bagaimana cara memasangnya?
Mudah jawabanya…..Anda hanya ikuti saja panduan tip dan langkah-langkahnya dibawah ini. Untuk pemasangan tombol /button share sosial media kali ini proBlogiz akan menjelaskan cara pasang gabungan dari button share facebook like, button share twitter, button share google plus dan button share stumbleupon di halaman posting. (seperti contoh gambar diatas)
Langkah Pertama
Copy Kode Script buttons share dibawah ini dan pastekan di notepad dahulu : note : "float:right" berarti tombol share berada disebelah kanan, kalau ingin berada disebelah kiri rubah menjadi "float:left"
Copy Kode Script buttons share dibawah ini dan pastekan di notepad dahulu : note : "float:right" berarti tombol share berada disebelah kanan, kalau ingin berada disebelah kiri rubah menjadi "float:left"
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'> <div style='float:right;padding:5px;'><table border='0'><tbody><tr><td><iframe allowTransparency='true' expr:src='"http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=" + data:post.url + "&layout=button_count&show_faces=false&width=110&action=like&font=arial&colorscheme=light&height=21"' frameborder='0' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden; width:110px; height:21px;'/></td><td><g:plusone expr:href='data:post.url' size='medium'/></td><td><a class='twitter-share-button' href='https://twitter.com/share'>Tweet</a><script>!function(d,s,id){var js,fjs=d.getElementsByTagName(s)[0];if(!d.getElementById(id)){js=d.createElement(s);js.id=id;js.src="//platform.twitter.com/widgets.js";fjs.parentNode.insertBefore(js,fjs);}}(document,"script","twitter-wjs");</script></td><td><su:badge layout='1'/><script type='text/javascript'> (function() { var li = document.createElement('script'); li.type = 'text/javascript'; li.async = true; li.src = 'https://platform.stumbleupon.com/1/widgets.js'; var s = document.getElementsByTagName('script')[0]; s.parentNode.insertBefore(li, s); })(); </script></td></tr></tbody></table></div></b:if>
Langkah Kedua
- Masuk Dasbor Blogger >>> Design - Edit HTML
- Centang Expand Widget Templates
Langkah Ketiga
Tekan F3 untuk pencarian
- Cari kode <data:post.body/> atau <div class='post-header-line-1'/>
jika buttons share ingin dipasang dibawah judul posting atau bagian atas posting :
letakkan kode script buttons share tepat diatas kode <data:post.body/> atau….
letakkan kode script buttons share tepat dibawah kode <div class='post-header-line-1'/>
jika buttons share ingin dipasang di bagian bawah posting :
letakkan kode script buttons share tepat dibawah kode <data:post.body/>
note : pada tipa-tiap template penempatan code script bisa berbeda, jika template Anda terdapat lebih dari satu tag <data:post.body/> maka solusinya Anda harus mencobanya satu-persatu
Langkah Keempat
Save Template
Anda bisa lihat hasilnya disalah-satu halaman posting dan sekarang telah dilengkapi dengan Tombol/Button Share Sosial Media.
Semoga artikel Cara Pasang Tombol/Button Share Sosial Media Di Posting ini bisa bermanfaat, jika Anda suka jangan lupa memberi donasinya berupa klik Like atau share di button share dibawah ini.
Selamat Blogging
7 komentar
ini dia yg dicari
REPLYGan scriptnya ada yg salah,,
REPLYSaat sy pasang ada script yg belum ditutup.....
Mohon dikoreksi gan..sy butuh ini.
teimakasih ralatnya gan...udh ane update codenya sekrang udh bisa dipake
REPLYmaaf bru bls
thanks
wah mantab gan.izin cpas codenya.salam kenal brader.
REPLYok mas, silahakn:)
REPLYsalam kenal juga
gan kalo template kaya yang ane punya cara ngatasinya gimana? sinatriadan.blogspot.com
REPLYmemang permasalahannya apa mas:)
REPLYmau dipasang sosial button share apa gimna?
Silahkan Berkomentar
ConvertKomentar/pertanyaan Sesuai Topik, Please NO SPAM, NO Promotion Links
Convert Kode HTML sebelum disisipkan